TINJAUAN VALIDASI DATA DI LAPANGAN TENTANG STANDAR PENGABDIAN PADA MASYARAKAT: PADA PRODI PGSD, UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA AL GHAZALI CILACAP

  • Dian Permana STAIMA Kota Banjar
Keywords: Validasi, Data, Lapangan, Pengabdian, Masyarakat

Abstract

Tinjauan Validasi Data Di Lapangan Tentang Standar Pengabdian Pada Masyarakat: Pada Prodi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD), Universitas Nahdlatul Ulama Al Ghazali Cilacap. Adapun dalam tulisan ini penulis mencoba mencari data terkait standar pengabdian kepada masyarakat yang meliputi (standar hasil pengabdian kepada masyarakat, standar isi pengabdian kepada masyarakat, standar proses pengabdian kepada masyarakat) diprogram studi PGSD, Universitas Nahdlatul Ulama Al Ghazali Cilacap dan memvalidasinya, selanjutnya kita akan sinkronkan dengan standar pengabdian kepada masyarakat dari peraturan Kemendikbud RI. Proses selanjutnya, kita akan mengaanalis standar tersebut sampai dengan kita mengetahui hasil-hasilnya. Adapun hasil dari pembahasan ini ada dua katagori. Pertama (Singkron/cocok) dan Kedua (tidak singkron/tidak cokok). Jika hasilnya tidak cocok, maka kita akan mencari atau melacak penyebab dari ketidak cocokan tersebut. Dan terakhir kita akan menyimpulkan pembahasannya. Hasil dari validasi data tersesut pada setiap Standar yakni Standar hasil, Standar Isi dan Standar Proses pengabdian kepada masyarkat pada peraturan kemendikbud No 03 tahun 2020 dengan pelaksanaan pengabdian keapada Masyarakat pada Program Studi PGSD Universitas Nahdlatul Ulama Al Ghazali Cilacap adalah singkron. Walaupun dalam kesingkronan ini tidak semua item yang ada pada standar tersebut, melaikan memenuhi salah satu item didalamnya.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aliyyah, R. R., Rahmawati, R., Septriyani, W., Safitri, J., & Ramadhan, S. N. P. (2021). Kuliah kerja nyata: pengabdian kepada masyarakat melalui kegiatan pendampingan pendidikan. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 5(2), 663-676.

Eniyati, S., & Santi, R. C. N. (2010). Perancangan sistem pendukung keputusan penilaian prestasi dosen berdasarkan penelitian dan pengabdian masyarakat. Dinamik, 15 (2)

Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) No 3 Tahun 2020.

Razak, Y., Syah, D., & Aziz, A. (2016). Kepemimpinan, kinerja dosen dalam peningkatan mutu pendidikan perguruan tinggi. Tanzhim, 1(02), 30-44.

Riduwan, A. (2016). Pelaksanaan kegiatan pengabdian kepada masyarakat oleh perguruan tinggi. Ekuitas (Jurnal Ekonomi dan Keuangan), 3(2), 95.

Sundari, D. H., Iskandar, I., & Muhlis, M. (2021). Penerapan Media Presentasi Classpoint Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Bahasa Inggris MAN 19 Jakarta. Jurnal Pemikiran dan Pengembangan Pembelajaran, 3(3), 1-9.

Tanal, A. N., Rahma, P., Mahmud, H., & Al Hamdany, M. Z. (2023). Pengembangan Kompetensi Tenaga Pendidik melalui Program Pelatihan Aplikasi Classpoint. Attadrib: Jurnal Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, 6(1), 102-113.

Published
2024-04-22
How to Cite
Dian Permana. (2024). TINJAUAN VALIDASI DATA DI LAPANGAN TENTANG STANDAR PENGABDIAN PADA MASYARAKAT: PADA PRODI PGSD, UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA AL GHAZALI CILACAP. Jurnal Tawadhu, 8(1), 31-40. https://doi.org/10.52802/twd.v8i1.947
Section
Articles